Anak SumseL

Banner

Kamis, 31 Mei 2012

Membuat Celimpungan



BAHAN CELIMPUNGAN :
1 resep adonan dasar

BAHAN KALDU IKAN :
150 g daging ikan gabus, rebus, haluskan          250 ml santan kental
500 ml santan cair                                            Garam secukupnya
500 ml kaldu ikan / air                                      Bawang goreng

Haluskan :
7 siung bawang merah                                  1 cm temu kunci
4 siung bawang putih                                    5 butir kemiri sangrai
½ sdt ketumbar                                             1 cm lengkuas
½ sdt lada butir                                            1 sdm kelapa parut
1 cm jahe                                                      1 batang serai, memarkan
1 cm kencur                                                  2 lembar daun salam
2 cm kunyit                                                   Garam secukupnya

CARA MEMBUAT :

Cara membuat Celimpungan:
Ambil adonan dasar. Bulatkan menyerupai bola sebanyak beberapa buah (sama seperti membuat tekwan)
Didihkan air, masukan celimpungan, tunggu sampai terapung tanda masak.
Tiriskan.

Cara membuat bumbu :
Sangrai semua bumbu, kecuali serai dan daun salam.
Haluskan dan sisihkan.

Cara membuah kuah :
1.       Didihkan air atau kaldu ikan dengan santan cair.
2.     Masukkan bumbu yang telah dihaluskan dan daging ikan gabus.
3.     Aduk rata.
4.     Masukkan kan santan kentalnya, serai, daun salam masak sebentar hingga berminyak dan cicip rasanya.
5.     Masukkan celimpungan sebentar, lalu siap disajikan.








sumber:http://infokreatif.webs.com/apps/blog/show/7518358-membuat-celimpungan

Untuk Download Artikel Klik Gambar

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

Welcome

" Selamat-Datang di site "Anak-Sumsel" walaupun terlihat Sederhana” SEMOGA BERMANFAAT "
Cinta kepada Adat dan Budaya Sumatera selatan (sumsel) Palembang. "Palembang Kota (B.A.R.I) Bersih,Aman,Rapi & Indah"
 

PENGUNJUNG

free counters

Web partner

Sumatra Selatan Dishubkominfo Relawan TIK
Budaya_indonesia Anak-Sumsel

Followers

 
| close
Tribun, The National News Paper

Templates by GustiarGustiar | CSS3 by Blogger Aku Anak sumsel | Powered by TKJ & Blogger